• About
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • contact
KOORDINAT.CO
Advertisement
  • Kota Gorontalo
  • Home
    • Kab Gorontalo
    • Gorontalo
      • Pohuwato
    • Gorontalo Utara
  • Daerah
    • Kota Bitung
    • Sulawesi Utara
      • Bolmut
      • Kepulauan Talaud
  • Ekonomi & Politik
  • Hukum & Kriminal
  • Olahraga
No Result
View All Result
  • Kota Gorontalo
  • Home
    • Kab Gorontalo
    • Gorontalo
      • Pohuwato
    • Gorontalo Utara
  • Daerah
    • Kota Bitung
    • Sulawesi Utara
      • Bolmut
      • Kepulauan Talaud
  • Ekonomi & Politik
  • Hukum & Kriminal
  • Olahraga
No Result
View All Result
KOORDINAT.CO
No Result
View All Result
Home Budaya

Laksanakan Adat Tonggeyamo Bupati Saipul Tetapkan Awal Ramadan 1445 H Jatuh Pada Selasa 12 Maret

Fhadel Monoarfa by Fhadel Monoarfa
Laksanakan Adat Tonggeyamo Bupati Saipul Tetapkan Awal Ramadan 1445 H Jatuh Pada Selasa 12 Maret
0
SHARES
30
VIEWS
Share on WhatsappShare on FacebookShare on Twitter

KOORDINAT.CO, Pemerintah Daerah Kabupaten Pohuwato – telah menetapkan 1 Ramadan 1445 H pada Selasa, 12 Maret 2024 melalui sidang adat tonggeyamo Minggu, 10 Maret kemarin. Kini proses selanjutnya adalah pelaksanaan salat tarwih awal Ramadan 1445 Hijriyah pada Senin malam.

Namun pada pelaksanaan salat tarwih tersebut diawali dengan proses adat oleh pemangku adat kepada Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga di rumah jabatan, Senin, (11/03/2024).

Proses adat dimaksud adalah penjemputan tauwa lo u lipu atau longohi tuwoto to yiladiya lo tauwa lo u lipu ma tumuwoto ngohui lo Ramadan atau memberi tanda kepada pemimpin daerah bahwa malam ini mulai masuk satu Ramadan.


Bupati Saipul di jemput dari rumah jabatan menuju Masjid Agung Baiturahim Pohuwato oleh pemangku adat. Sampai di Masjid Agung, dengan didampingi Bate loo Loopo to Pohuwato, Asmat N. Tuna, Kadhi Pohuwato, Drs. Syaiful Ali Sabu, dan Hakimu, Wisno Pakaya, S.Pd, Bupati Pohuwato, Saipul Mbuinga melakukan pemukulan beduk tanda dimulainya salah tarwih di awal bulan ramadan yang kemudian dilanjutkan oleh pemangku adat.

Artikel Terkait :  Bupati Pohuwato Serahkan Sertifikat Pelatihan Kepemimpinan Nasioal Arman Mohamad dan Irfan Saleh


Bupati Saipul mengatakan, pemukulan beduk ini adalah pertanda bahwa pada Selasa besok hari kita sudah masuk 1 Ramadan. Dengan demikian, mulai Senin malam ini akan melaksanakan salat tarwih berjemaah di seluruh Kabupaten Pohuwato khususnya untuk umat muslim.


Bupati menyampaikan bahwa Ramadan bukan hanya tentang menahan lapar dan haus, tetapi juga tentang memperkuat hubungan dengan Tuhan dan sesama manusia.

“Ramadan adalah saat yang istimewa bagi umat Islam di mana kita dapat merasakan kedekatan dengan Allah SWT melalui ibadah dan introspeksi diri. Saya berharap bahwa bulan suci ini akan membawa kedamaian, kesucian, dan berkah bagi kita semua”,ujar Bupati Saipul Mbuinga.


Selanjutnya, Saipul mengajak umat muslim untuk memakmurkan masjid dengan kegiatan amalia-amalia Ramadan serta kegiatan lainnya berupa pengajian.

Artikel Terkait :  Danrem 133/ Nani Wartabone Kepada Prajurit : Hindari Pelanggaran Sekecil Apapun

“Manfaatkan dengan baik waktu yang ada, karena Ramadan tahun depan tidak bisa dijamin apa masih bisa bertemu kembali dengan bulan yang penuh rahmat dan berkah ini. Olehnya mari kesempatan yang ada benar-benar dimanfaatkan dengan memperbanyak amalia di bulan yang suci ini”,pungkasnya.

Tags: 1445 H Jatuh Pada Selasa 12 Maret 2024Bupati Saipul Tetapkan Awal RamadanLaksanakan Adat Tonggeyamo
Previous Post

Modus Material Proyek,Batu Hitam Ilegal Diduga Diseludupkan Via Pelabuhan Bitung

Next Post

Diduga Dibackup Aparat Kasus Tambang Ilegal Dan Penyeludupan Batu Hitam Tugas Berat Kapolda Gorontalo

Next Post
Diduga Dibackup Aparat Kasus Tambang Ilegal Dan Penyeludupan Batu Hitam Tugas Berat Kapolda Gorontalo

Diduga Dibackup Aparat Kasus Tambang Ilegal Dan Penyeludupan Batu Hitam Tugas Berat Kapolda Gorontalo

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terpopuler

  • Giliran Pelaku Penggelapan Toko Melapor Dugaan Persekusi Terhadap Dirinya

    Giliran Pelaku Penggelapan Toko Melapor Dugaan Persekusi Terhadap Dirinya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Akibat Kelalaian Pihak Sekolah, Ratusan Siswa SMA Negeri 1 Kabila Gagal Masuk Seleksi Nasional Berbasis Prestasi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Unras Minta Bupati Gorontalo Tanggalkan Jabatan, Nyaris Ricuh dan Aduh Jotos

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kontraktor Tinggalkan Hutang Ratusan Juta Rupiah, Edward Nangoy: Itu Tanggungjawab CV Syalwa Pratama

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Siswa SMKN 1 Limboto Dikeroyok di Halaman Sekolah, Orang Tua Siswa Lapor Polisi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Polemik Pasar Sentral, Wali Kota Gorontalo Diminta Buang Handuk dan Minta Maaf Kepada Rakyat

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Wow! Bawaslu Ungkap Dugaan Politik Uang di Pilkada Kabupaten Gorontalo

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Berita Terbaru

Kejari Kabupaten Gorontalo dan Jasa Raharja Luncurkan Program Permudah Layanan Pajak Kendaraan

Kejari Kabupaten Gorontalo dan Jasa Raharja Luncurkan Program Permudah Layanan Pajak Kendaraan

Juli 2, 2025
Camat Paguat Lantik Dian Utami Suleman Sebagi PAW BPD Soginti

Camat Paguat Lantik Dian Utami Suleman Sebagi PAW BPD Soginti

Juli 1, 2025
Bupati Saipul A. Mbuinga Dampingi Gubernur Gorontalo Temui Mentri Pertanian: Cetak Sawah 5000 Hektare Disetujui

Bupati Saipul A. Mbuinga Dampingi Gubernur Gorontalo Temui Mentri Pertanian: Cetak Sawah 5000 Hektare Disetujui

Juli 1, 2025
Ketua DPRD Beni Nento Buka STQH XI Tingkat Kabupaten Pohuwato

Ketua DPRD Beni Nento Buka STQH XI Tingkat Kabupaten Pohuwato

Juli 1, 2025
Sekda Pohuwato Buka Asistensi Penilaian SPIP Terintegrasi Pada Seluruh Perangat Daerah

Sekda Pohuwato Buka Asistensi Penilaian SPIP Terintegrasi Pada Seluruh Perangat Daerah

Juli 1, 2025
Bupati Pohuwato Resmi Lepas 40 Peserta Ikuti Pelatihan Tambang di Banyuwangi

Bupati Pohuwato Resmi Lepas 40 Peserta Ikuti Pelatihan Tambang di Banyuwangi

Juli 1, 2025
Kejari Kabgor Tegaskan Mendukung Pendampingan Proyek Terminal Limboto

Abvianto Syaifulloh: Mahasiswa UGM adalah Garda Muda Pembawa Perubahan

Juni 27, 2025
  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber
  • REDAKSI
  • Kontak Kami

© Copyright 2023 - All Rights Reserved | Proudly Hosted by Hestek Media

No Result
View All Result
  • Kota Gorontalo
  • Home
    • Kab Gorontalo
    • Gorontalo
      • Pohuwato
    • Gorontalo Utara
  • Daerah
    • Kota Bitung
    • Sulawesi Utara
      • Bolmut
      • Kepulauan Talaud
  • Ekonomi & Politik
  • Hukum & Kriminal
  • Olahraga

© Copyright 2023 - All Rights Reserved | Proudly Hosted by Hestek Media